PT. Telkom Witel Solo memiliki visi untuk menjadi digital tecno pilihan utama untuk memajukan masyarakat makaPT. Telkom Witel Solo dituntut untuk memiliki keinofativan personal (Personal Innovativeness) yang tinggi sertadidukung dengan kemampuan literasi digital (Digital Literacy) dan kapabilitas digital (Digital Capability). Penelitianini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar tingkat digital literacy, digital capability dan personal innovativenessdalam perusahaan kemudian untuk mengetahui apakah digital capability dan digital literacy mempengaruhi personalinnovativeness. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan teknik pengumpulandata melalui kuisioner kepada 69 responden. Responden yang terlibat dalam penelitian ini yaitu karyawan dari PT.Telkom Witel Solo. Kuisioner yang digunakan dalam penelitian ini terdapat 36 pernyataan dengan skala likert limatitik. Metode sampling yang digunakan adalah non probability dengan teknik sampling jenuh. Dalam menjelaskanhasil penelitian, teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif, regresi linear berganda, uji hipotesisdan koefisien determinasi.Kata Kunci-digital literacy, digital capability, personal innovativeness
Copyrights © 2023