Kelola: Journal of Islamic Education Management
Vol. 9 No. 2 (2024): Kelola: Journal of Islamic Education Management

ANALISIS IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA DALAM PENGEMBANGAN KEMAMPUAN LITERASI MEMBACA

mardiahdjaddar (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2024

Abstract

Penelitian ini menganalisis implementasi Kurikulum Merdeka dalam pengembangan kemampuan literasi membaca di SMP Datok Sulaiman Palopo bagian putri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola implementasi Kurikulum Merdeka dalam meningkatkan kemampuan literasi membaca siswa. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif, dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi Kurikulum Merdeka di sekolah ini membantu meningkatkan kemampuan siswa dalam membaca kritis dan analitis, serta meningkatkan partisipasi aktif mereka dalam kegiatan literasi.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

kelola

Publisher

Subject

Education Other

Description

is a journal that supports discussion and learning in Islamic education management. This journal, published twice in Kelola, accepts published from all management educators who are approved to reflect on their professional practice and to facilitate readers in exploring what or how to teach students ...