JURNAL SeMaRaK
Vol. 1 No. 2 (2018): Jurnal SeMARAK

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL DAN GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT JASARAHARJA PUTERA

Suryani, N. Lilis (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Sep 2018

Abstract

AbstrakTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan transaksional dan gaya kepemimpinan transformasional terhadap kepuasan kerja karyawan pada PT Jasaraharja Putera Metodologi penelitian menggunakan deskriptif kuantitatif dengan sample 57 respondenmenggunakan uji validitas, uji realibilitas, koefisien determinasi dan uji regresi linear berganda. Uji signifikansi simultan/bersama-sama (uji 21able21le21 F) menghasilkan nilai F hitung sebesar 29,713. Pada derajat bebas 1 (df1) = jumlah 21able21le – 1 = 3-1 = 2, dan derajat bebas 2 (df2) = n-k-1 = 59-2-1= 56, dimana n = jumlah sampel, k = jumlah 21able21le independen, nilai f 21able pada taraf kepercayaan signifikansi 0,05 adalah 3,16 dengam demikian F hitung = 29,713> F 21able = 3,16 dengan tingkat signifikansi 0,000. Karena probabilitasnya signifikansi jauh lebih kecil dari sig < 0,05, maka model regresi dapat dipergunakan untuk memprediksi kepuasan kerja karyawan PT Jasaraharja Putera atau dapat dikatakan bahwa gaya kepemimpinan transaksional dan gaya kepemimpinan transformasional secara bersama-sama berpengaruh terhadap kepuasan kerja karyawan PT Jasaraharja Putera sehingga hipotesis nol (H03) ditolak dan (Ha3) diterima, sehingga hipotesis ini telah teruji secara empiris. Kata Kunci : Gaya Kepemimpinan Transaksional, Gaya Kepemimpinan Transformasional dan Kepuasan Kerja

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

smk

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal SeMaRaK : Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan 3 edisi dalam setahun yaitu pada bulan Februari, Juni dan Oktober oleh Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pamulang. Terbit sejak bulan Februari tahun 2018. Fokus kajian jurnal ini ...