ELIPS: Jurnal Pendidikan Matematika
Vol 5 No 2 (2024): ELIPS, September 2024

PENERAPAN MEDIA INTERAKTIF QUIZIZZ UNTUK MENGEMBANGKAN MINAT BELAJAR SISWA PADA MATERI BARISAN DAN DERET ARITMETIKA

Fatikhasari, Dyana (Unknown)
Haq, Marisannah Millatal (Unknown)
Rosyidi, Osama Jihan (Unknown)
Sadieda, Lisanul Uswah (Unknown)
Avivah, Nurul (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Sep 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menerapkan media interaktif quizizz yang dapat mengembangkan minat belajar siswa pada materi barisan dan deret aritmetika di SMA Negeri 3 Sidoarjo. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah menyebarkan angket di kelas X E8. Hasil: 49% siswa minat belajarnya berkembang ketika mereka belajar menggunakan media interaktif quizizz.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ELIPS

Publisher

Subject

Education Mathematics

Description

Elips: Jurnal Pendidikan Matematika menerbitkan hasil penelitian yang original, dan atau naskah kajian teoritis dalam bidang matematika dan pendidikan matematika, tentang masalah terkini, yang dilakukan oleh: (1) Pengajar di tingkat Sekolah Dasar dan Menengah, serta Perguruan Tinggi, (2) Pengamat ...