Prosiding Seminar Nasional Unimus
Vol 7 (2024): Transformasi Teknologi Menuju Indonesia Sehat dan Pencapaian Sustainable Development G

Kadar Protein, Karbohidrat Dan Kadar Air Pasta Gnocchi Formulasi Tepung Terigu, Tepung Umbi Garut Dan Tepung Ikan Teri

Luthfiyyah, Sella (Unknown)
Handarsari, Erma (Unknown)
Sulistyaningrum, Hersanti (Unknown)
Nurhidajah, Nurhidajah (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2024

Abstract

Pasta gnocchi diharapkan memiliki kandungan karbohidrat dan protein yang lebih tinggi dari pasta yangada dipasaran maka untuk meningkatkan kandungan gizi dapat memanfaatkan bahan pangan lokal yangmemiliki nilai gizi tinggi seperti umbi garut dan ikan teri. Tujuan dari penelitian untuk mengetahuipengaruh formulasi tepung terigu, tepung umbi garut dan tepung ikan teri terhadap kadar protein, kadarkarbohidrat dan kadar air. Jenis penelitian experimental menggunakan Rancangan Acak Lengkap dengan 5formulasi yaitu perbandingan tepung umbi garut dan ikan teri F0 (100:0:0), F1 (80:20:5), F2 (70:30:10),terendah F3 2,06%. Hasil formulasi terbaik F3(60:40:15) dengan kadar protein (p=0,00) 21,30%, kadarkarbohidrat (p=0,00) 41,62%, kadar air (p=0,00) 2,06%. Hasil analisis ada pengaruh formulasi tepungterigu, tepung umbi garut dan tepung ikan teri terhadap kadar protein, kadar karbohidrat dan kadar air pastagnocchiF3 (60:40:15), F4 (50:50:20) dengan 5 kali pengulangan. Analisis kadar protein menggunakanmetode Kjedahl, kadar karbohidrat metode luff schoorl, kadar air metode gravimetri. Uji normalitas datamenggunakan Shapiro Wilk. Analisis bivariat menggunakan uji Anova (p<0,05), dilanjutkan uji Duncan.Hasil uji kadar protein tertinggi F4 24,90%, Karbohidrat tertinggi F4 46,63% dan Kadar air. Kata Kunci : ikan teri, kadar protein, kadar karbohidrat, pasta gnocchi, umbi garut

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

semnas

Publisher

Subject

Humanities Engineering Health Professions Nursing Public Health

Description

Prosiding Seminar Nasional Unimus merupakan wadah publikasi hasil-hasil penelitian dan pengabdian masyarakat yang telah dipresentasikan pada Seminar Nasional Unimus yang diselenggarakan tahunan oleh Lembaga Penelitian dan pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah ...