Jurnal Pengabdian Masyarakat SAPANGAMBEI MANOKTOK HITEI
Vol. 4 No. 2 (2024): Jurnal Pengabdian Masyarakat SAPANGAMBEI MANOKTOK HITEI

Identifikasi dan Pengayaan Jenis Tanaman Di Taman Keanekaragaman Hayati Kota Pematangsiantar

Simarmata, Marulam (Unknown)
Simarmata, Marulam MT (Unknown)
Purba , Tioner (Unknown)
Purba, Kurnia Intan Sari (Unknown)
Sinaga, Suparmo (Unknown)
Agung Susilo (Unknown)
Siahaan, Marthin Evando (Unknown)
Eko Febriyanto (Unknown)
Manurung, Reimbon (Unknown)
Nur Abdi Aprilianto (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2024

Abstract

Keanekaragaman hayati adalah keadaan diantara makhluk hidup yang beraneka ragam dari semua sumber, termasuk daratan, lautan, ekosistem akuatik, dan kompleks ekologis termasuk juga keanekaragaman dalam spesies diantara spesies dan ekosistemnya. Pembangunan Taman Keanekaragaman Hayati (Taman Kehati) di setiap kabupaten dan kota merupakan upaya menjawab isu tersebut. Permasalahan Taman Kehati Pematangsiantar belum terdokumentasinya jumlah dan jenis spesies tanaman, desain, dan peta sebaran vegetasi tanaman. Kegiatan identifikasi jenis tanaman yang terdapat di lokasi Taman Kehati Kota Pematangsiantar dilaksanakan dengan metode yang dilakukan dengan meman-faatkan teknologi Atrificial Intelligence (AI) yakni dengan memanfaatkan aplikasi PlantNet dengan menggunakan smartphone. Taman Kehati Kota Pematangsiantar terdapat 51 jenis dan dua jenis belum teridentifikasi. Kegiatan pengayaan jenis juga dilakukan untuk menambah koleksi jenis tanaman yang ada di Taman Kehati Kota Pematangsiantar. Terdapat 10 jenis pohon yang ditanam sebagai pengayaan di Taman Kehati didasarkan pada fungsi, tujuan dari keberadaan tanaman

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JPMSMH

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Economics, Econometrics & Finance Education Nursing Social Sciences Other

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat SAPANGAMBEI MANOKTOK HITEI ini dimaksudkan untuk menyebarkan/mempublikasi hasil - hasil pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh dosen-dosen maupun mahasiswa maupun kajian implementasi hasil - hasil penelitian dalam rangka peningkatan dan pengembangan produk - ...