Sosialisasi di karang taruna menjadi lebih efektif karena pemuda yang tergabung disana sudah terbiasa dengan suasana organisasi yang dinamis. Kegiatan sosialisasi bertujuanmembangun kesadaran untuk mandiri, dan dapat disimpulkan bahwa para pemuda diKarang Taruna di Kelurahan Pamulang Timur telah memiliki pengetahuan dan kesadaranuntuk mandiri melalui eksplorasi inovasi dan ide kreatif dalam membangun usaha kecil.
Copyrights © 2025