Perkembangan pesat di dunia robotika telahmenghasilkan berbagai jenis robot lengan otomatis yang dapatmemindahkan atau memegang objek. Salah satunya adalahrobot lengan yang menggunakan power window sebagai tenagapenggeraknya. Power window adalah mekanisme pada mobilyang secara otomatis mengatur pembukaan dan penutupanjendela menggunakan listrik. Power window menjadi pilihankarena biayanya terjangkau dan memiliki torsi yang cukupkuat untuk robot lengan sederhana.Kelebihan Power Windowsebagai Penggerak Robot Lengan:Biaya terjangkau,Torsi yangcukup kuat,Penggunaan yang mudah.Kekurangan PowerWindow sebagai Penggerak Robot Lengan: Kecepatanterbatas, Ketahanan terhadap lingkungan ekstrem,Keterbatasan fungsionalitasDalam pengujian, power windowrata-rata menghasilkan torsi sebesar 676,65kgfcm dengan rataratadaya 33.974 Watt. Penelitian ini menyimpulkan bahwapower window dapat menjadi alternatif sebagai penggerakrobot lengan dengan torsi yang memadai. Kata kunci— Robot, lengan, Power Window, Torsi, Daya
Copyrights © 2024