Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan
Vol 2, No 8: AGUSTUS 2017

PERBANDINGAN IMPLEMENTASI MODEL PROBLEM BASED LEARNING DAN DIRECT INSTRUCTION DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN JARINGAN DASAR KELAS X

Agnes Andani Rais (Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang)
Hary Suswanto (Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang)



Article Info

Publish Date
01 Aug 2017

Abstract

This research aims at (1) discovering the comparison between pre-test and post-test results on experiment class using problem based learning; (2) discovering the result of post-test on experiment class using problem based learning and control class using direct instruction; (3) discovering the comparison of learning motivation of students between problem based learning method and direct instruction. The data analysis employed was t-test and single path of anava test. The result of the research indicates that problem based learning is higher than direct instruction on certain materials for instance network addressing protocol and network hardware.Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui perbandingan hasil pretest dan posttest pada kelas eksperimen dengan model pembelajaran problem based learning; (2) mengetahui perbandingan hasil posttest pada kelas eksperimen dengan model pembelajaran problem based learning dan kelas kontrol dengan model pembelajaran direct instruction; (3) mengetahui perbandingan motivasi belajar antara siswa yang menggunakan model pembelajaran problem based learning dan direct instruction. Analisis data yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah uji-t dan uji anava satu jalur. Hasil penelitian menunjukkan model pembelajaran problem based learning lebih unggul dibanding direct instruction pada materi tertentu, seperti protokol pengalamatan jaringan dan perangkat keras jaringan.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jptpp

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan (Education Journal: Theory, Research, and Development) is an electronic journal focuses on a scientific article concerning education issues in general published by Graduate School of Universitas Negeri Malang since January ...