Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Sekolah Dasar (JPPSD)
Vol 3, No 3 (2024): Januari

Peningkatan Hasil Belajar Perkalian Siswa Kelas III Melalui Penerapan Model Picture and Picture

Sari, Nur Indah (Unknown)
Aras, Latri (Unknown)
Hermiyati, Hermiyati (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Feb 2024

Abstract

latar belakang penelitian ini muncul dari rendahnya hasil belajar siswa kelas III SDN Bonto Pajja pada muatan pelajaran matematika. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi peningkatan aktivitas siswa dalam pembelajaran perkalian menggunakan model Picture and picture, serta untuk menilai apakah model ini dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK), dengan pengumpulan data berupa hasil belajar dan aktivitas siswa melalui tes evaluasi, lembar observasi, dan dokumentasi. Hasil analisis menunjukkan peningkatan aktivitas siswa dari kategori baik pada siklus I menjadi kategori sangat baik pada siklus II, dan menyimpulkan bahwa penerapan model Picture and picture berhasil meningkatkan hasil belajar siswa.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jppsd

Publisher

Subject

Education

Description

JURNAL INI MENERBITKAN HASIL PENELITIAN DALAM BIDANG PENDIDIKAN DASAR BAIK TERKAIT PEMBELAJARAN, MODEL PEMBELAJARAN, PENDEKATAN PEMBELAJARAN, STRATEGI PEMBELAJARAN, EVALUASI PEMBELAJARAN DAN METODE DALAM PEMBELAJARAN SEKOLAH ...