Hijri
Vol 6, No 2 (2017): HIJRI

IMPLEMENTASI PELATIHAN DIKLAT ASN PENINGKATAN KOMPETENSISDM PROFESIONAL

suhairi suhairi (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Nov 2017

Abstract

Untuk melaksanakan pekerjaan yang baik secara tepat sasaran di bidang masing-masing sesuai dengan kebutuhan dalam instansi/oragnisasi masing-masing, dalam rangka kejaminan pelayanan masyarakat sebagaimana yang diharapkan birokrasi reformasi secara tanggungjawab dan tugasnya. Melalui program pengembangan para ASN pihak kewenangan memberi kesempatan anggota dibina berupa pelatihandan pendidikan untuk mengembangkan pola perilaku seseorang dalam bidang ilmu pengetahuan, ketrampilan atau sikap untuk mencapai standar yang diharapkan.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

hijri

Publisher

Subject

Religion Education

Description

Jurnal manajemen Kependidikan dan Keislaman is a peer-reviewed scientific periodical journal published by the Department of Islamic Education Management the Faculty of Tarbiyah Science and Teacher Training, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan. This journal is dedicated to publish ...