NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial
Vol 9, No 7 (2022): NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial

ANALISIS PENYEBAB KURANG OPTIMAL PEMBINAAN DI LAPAS KELAS IIA LAHAT DENGAN METODE DIAGRAM FISHBONE

Fernandez, Iklim (Unknown)
Arisman, Arisman (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Aug 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan : untuk mengetahui dan melihat hal permasalahan yang ada di dalam Lembaga Pemasyarakatan , permasalahan yang krusial yang terjadi didalam lapas adalah program pembinaan yang tidak berjalan dengan begitu optimal, banyak factor yang membuat itu terjadi seperti banyak nya hunian didalam lapas serta banyak konflik yang menyebabkan keributan didalam lapas.. Lapas Kelas IIA Lahat merupakan salah satu UPT di Pemasyarakatan yang memiliki fungsi yaitu melakukan pembinaan terhadap Narapidana serta memenuhi hak narapidana harus ada identifikasi dan penyelesaian yang lebih lanjut dan mendalam mengenai sebab terjadi nya permasalahan dan akibat yang dirasakan ketika kurang optimal dalam pembinaan didalam lapas. Saya melakukan penelitian dengan diagram fishbone dalam mengindetifikasi penyebab permasalahan yang ada didalam lapas. Ketika sudah mengetahui permasalahan yang ada didalam lapas, langkah yang dapat diambil ialah dengan membuat rekomendasi dan solusi akan permasalahan tersebut sehingga dapat di interpretasikan dengan efektif  Rekomendasi untuk peran pemimpin yang kurang dapat dilakukan dengan berdiskusi dengan bawahan menciptakan suasana yang kondusif untuk membahas hal hal perubahan untuk kemajuan organisasi. Diagram Fishbone dapat dilakukan terhadap permasalahan program pembinaan yang kurang optimal. Hasil yang didapatkan dalam permasalahan ini dengan metode diagram fishbone adalah  Money , Man , Machine ,Method dan Material

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

nusantara

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education

Description

NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial adalah suatu jurnal multidisiplin yang mencakup berbagai pokok persoalan dalam kajian ilmu-ilmu sosial dan humaniora. Secara khusus jurnal menaruh perhatian, namun tidak hanya terbatas, pada pokok-pokok persoalan tentang perkembangan ilmu pengetahuan sosial ...