Journal Creative Economics and Trading Halal Ecosystem
Vol. 1 No. 01 (2023): Jurnal Cethe: Maret 2023

Inovasi Produk Industri Kreatif Tenun Ikat Bandar Kota Kediri : Stretegi Dan Tantangan

Novita, Deylla Eka (Unknown)
Fajrin, Ahmad Hanif (Unknown)
Chamidi, Achmad Luthfi (Unknown)
Sibilana, Annas Ribab (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Mar 2023

Abstract

Tenun ikat Bandar merupakan salah satu komoditas unggulan produk kreatif yang telah melegenda di kota kediri dan telah tersebar secara nasional hingga internasional. Tingginya intensitas persaingan industry kain tenun terutama yang diproduksi dari buatan pabrik serta kendala efisiensi dan relativitas yang cenderung rendah dalam pengembangan usaha menjadi ancaman eksistensi tenun ikat bandar. Melalui metode kualitatif dengan pendekatan fenomenologi yang terjadi pada pelaku industry kreatif tenun ikat bandar ini, dapat disimpulkan bahwa Strategi inovasi Tenun Ikat Bandar dilakukan dengan meningkatkan kualitas, citra perusahaan, ragam motif, warna, dan pengetahuan serta keterampilan pengrajin. Namun focus inovasi produk dengan mengembangkan ragam motif (unik dan eksklusif) serta peningkatan keragaman warna kain. Selain itu, tantangan inovasi produk yakni faktor hukum mengenai perlindungan Hak Cipta maupun faktor non hukum mengenai sumber daya manusia (SDM), teknologi produksi, dan pemasaran. Diperlukan Upaya dari pemerintah kota kediri untuk membantu menciptakan iklim yang kondusif untuk mendorong keunggulan bersaing tenun ikat bandar kota kediri.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

CETHE

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

This journal with the name CETHE is published by the Gerasi Institute which focuses on scientific publications of the creative economy, tourism and sustainable halal industry in the Asian region. The publication of the CETHE journal will be conducted twice a year, namely in March and ...