JURNAL TEKNOLOGI, KESEHATAN DAN ILMU SOSIAL
Vol. 3 No. 2 (2021): JURNAL TEKNOLOGI, KESEHATAN DAN ILMU SOSIAL (TEKESNOS)

SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB PADA DESA GOLAMBANUA I KECAMATAN LAHUSA KABUPATEN NIAS SELATAN

Situmorang, Harold (Unknown)
Buulolo, Bobby Putra Elkarya (Unknown)
Sitanggang, Rianto (Unknown)
Manurung, Immanuel H G (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Dec 2021

Abstract

Perkembangan di bidang teknologi informasi, khususnya sistem informasi, telah membawa kemudahan yang menjanjikan sebuah efisiensi kerja. desa golambanua I masih banyak menggunakan sistem secara manual di dalam kegiatan desa . Penulis melakukan penelitian terhadap sistem yang digunakan oleh desa golambanua I dalam melakukan pelaporan atas pendataan penduduk yang terjadi. Pendataan ini membutuhkan sebuah sistem yang lebih akurat dan membantu efisiensi kerja. Untuk mempermudah proses pendataan tersebut diputuskan untuk membangun sebuah sistem informasi desa golambanua I .Program ini dikembangkan dengan menggunakan PHP dan diolah dengan menggunakan database MySQL. Sistem informasi desa ini dapat mempermudah pembuatan rekap data penduduk, rekap data desa, mengetahui statistik pertumbuhan kependudukan sehingga masyarakat dapat lebih mudah dalam mangetahui data penduduk, data desa dan statistik kependudukan yang disesuaikan dengan kebutuhan.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

tekesnos

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Computer Science & IT Education Engineering Health Professions Industrial & Manufacturing Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Nursing Physics Public Health Social Sciences

Description

Focus: Jurnal Teknologi Kesehatan dan Ilmu Sosial (TEKESNOS) diterbitkan oleh Program Studi Sistem Informasi Fakultas Sain dan Teknologi Informasi, Ilmu Kesehatan Fakultas Farmasi dan Ilmu Kesehatan serta Ilmu Sosial Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Sari Mutiara Indonesia di Medan sebagai media ...