Indonesian Journal of Aerospace
Vol. 13 No. 1 Juni (2015): Jurnal Teknologi Dirgantara

PENINGKATAN REOLUSI PERHITUNGAN FREKUENSI GELOMBANG SINUS MENGGUNAKAN FFT (IMPROVING CALCULATION RESOLUTION OF SINE WAVE FREQUENCY USING FFT)

Kliwati , Sri (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jul 2025

Abstract

Perhitungan perubahan frekuensi sinyal sinus sangat penting untuk aplikasipada intrumentasi. Seperti pada sistem Doppler yang juga memerlukan perhitunganfrekuensi keluaran berupa gelombang sinus. Tulisan ini membahas peningkatanresolusi perhitungan perubahan frekuensi gelombang sinus berbasis algoritma FastFourier Transform (FFT). Penambahan waktu sampling data dapat meningkatkanresolusi frekuensi dengan signifikan, tetapi sampling data menjadi lebih rendah. Padaaplikasi frekuensi Doppler 440 MHz resolusi kecepatan sekitar 6.8 m/detik dengansampling data 10 Hz. Resolusi dan sampling data ini harus disesuaikan dengankecepatan dan durasi terbang roket agar optimal dalam pengukurannya

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

ijoa

Publisher

Subject

Aerospace Engineering Astronomy

Description

Indonesian Journal of Aerospace provides a broad opportunity for the scientific and engineering community to report research results, disseminate knowledge, and exchange ideas in various fields related to aerospace science, technology, and policy. Topics suitable for publication in the IJoA include ...