HARAMAIN : Jurnal Manajemen Bisnis
Vol. 1 No. 03 (2021): HARAMAIN : JURNAL MANAJEMEN BISNIS

METODE BIMBINGAN MANASIK HAJI DI KBIHU NURUL HARAMAIN

Didin Chonyta (Unknown)
Taufiqur Rahman (Unknown)
Mu’tasim Billah (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Nov 2025

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh kebutuhan peneliti untuk mengetahui metode bimbingan manasik haji. Penelitian ini dilakukan di KBIHU Nurul Haramain. Data yang melalui studi lapangan dan dianalisis menggunakan deskriptif kualitatif. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui metode yang digunakan KBIHU Nurul Haramain dalam pelaksanaan bimbingan manasik haji. Dalam penelitian ini berfokus pada metode bimbingan manasik haji KBIHU Nurul Haramain. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa metode yang digunakan KBIHU Nurul Haramain dalam bimbingan manasik haji yaitu: Pertama,metode ceramah. Kedua,Tanya jawab. Ketiga, Praktik manasik. Keempat, Simulasi. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa metode yang digunakan oleh KBIHU Nurul Haramain dalam Bimbingan  manasik haji sangatlah bermanfaat dan berguna bagi calon jamaah haji walaupun dalam pelaksanaannya masih dapat kekurangan, tetapi KBHIU Nurul Haramain selalu memberikan yang terbaik untuk para calon jamaah haji, supaya ibadah yang dilaksanakan di tanah suci berjalan dengan lancar dan menjadi haji yang mabrur. Sesuai dengan Visi dan Misi KBHIU Nurul Haramain, Visi : “Melaksanakan bimbingan haji/umrah yang terpercaya dan profesional.” dan Misi : Menyelenggarakan bimbingan haji, umrah, dan ziarah sejak di tanah air hingga ke tanah suci. Membantu terbentuknya kehidupan bermasyarakat yang adil, sejahtera, dan bermartabat, berdasarkan nilainilai keislaman dan keindonesiaan. Membina silaturrahim antara para jamaah haji dalam upaya melanggengkan kemabruran dalam kehidupan sehari-hari. In accordance with the Vision and Mission of KBHIU Nurul Haramain, Vision: "Implementing trusted and professional Hajj/Umrah guidance."

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jmb

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Focus The focus of business management journals is typically to publish scholarly articles presenting the results of empirical research, conceptual studies, or literature reviews relevant to developments in theory and practice in management and business science. The journal aims to provide a forum ...