Disastra: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Vol 7, No 1 (2025): JANUARI

Makna Simbolis pada Tradisi Grebeg Suro Desa Sumbermujur Kabupaten Lumajang (Kajian Etnolinguistik)

Agustin, Putri Ayu Windi (Unknown)
Kinanti, Kingkin Puput (Unknown)
Nugrahani, Ari (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Jan 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan tradisi Grebeg Suro yang meliputi prosesi   pelaksanaan, makna simbolis, serta fungsi yang ada pada tradisi Grebeg Suro. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan etnolinguistik. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan teknik simak libat cakap. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa makna simbolis pada tradisi Grebeg Suro Desa Sumbermujur Kabupaten Lumajang (Kajian Etnolinguistik) terdapat delapan prosesi serta makna simbolis fungsi ritual dari tradisi Grebeg Suro diantaranya fungsi estetika yang berhubungan dengan keindahan dan keunikan, fungsi budaya yang berkaitan dengan keragaman budaya, fungsi praktis ini berkaitan dengan manfaat yang diperoleh, fungsi religius yang berkaitan dengan ungkapan rasa syukur.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

disastra

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Disastra: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia concerns about theoretical studies or research on Indonesian literature, linguistics, Indonesian Language Learning and Teaching, literacy, and BIPA (Bahasa Indonesian bagi Penutur Asing) or Teaching Indonesian to Speakers of Other Languages. ...