Bijaksana: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 1 No. 2 (2023): Bijaksana: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Pelatihan Tahap Dasar dalam Membuat Surat Bisnis Berbahasa Inggris dengan Menggunakan Surat Elektronik Bagi Mahasiswa Program Studi Bisnis Digital di Era Society 5.0

Ilham, Ilham (Unknown)
Darlan, Saiffullah (Unknown)
Setyawan, Dedy (Unknown)
Hafid, Istiqamah (Unknown)
Khunaifi, A'am Rifaldi (Unknown)
Jailani, Muhammad (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Jan 2024

Abstract

Pengabdian ini ditujukan kepada mahasiswa semester 1 pada program studi Bisnis Digital pada Fakultas Bisnis dan Informatika Universitas Muhammadiyah Palangkaraya. Pengabdian ini bertujuan untuk memberikan wawasan baru bagi mahasiswa tersebut agar lebih kreatif dengan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi di era sekarang, dengan menggunakan Bahasa Inggris sebagai bahasa redaksional di dalam surat. Alasan digunakannya Bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar, karena era digital bisnis komunikasi tidak terbatas pada satu wilayah saja, namun sudah masuk ke wilayah global atau mendunia. Kegiatan pengabdian ini melibatkan seluruh mahasiswa aktif pada semester I di Program Studi Bisnis Digital. Hasil pengabdian menunjukan bahwa mahasiswa yang mengikuti program kegiatan mendapatkan manfaat yakni dengan mengetahui hal penting apa saja yang harus dilakukan saat mereka ingin melakukan sebuah transaksi/komunikasi bisnis melalui surat elektronik.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

bijaksana

Publisher

Subject

Other

Description

Bijaksana: Jurnal Pengabdian Masyarakat is a national journal managed by the Faculty of Teacher Training and Education Universitas Muhammadiyah Palangkaraya and published twice a year in June and December by the Institute for Research and Community Services Universitas Muhammadiyah Palangkaraya. ...