Jurnal Studi Ekonomi dan Pembangunan
Vol 3, No 2 (2025): VOLUME 3 NOMOR 2 ,SEPTEMBER, 2025

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) KOTA GORONTALO

Prayoga, Dandy Setia (Unknown)
Abdul, Irawati (Unknown)
Dai, Sri Indriyani S (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Nov 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk Menganalisis Pengaruh Modal, Lokasi dan Pelatihan Terhadap Pendapatan Usaha Mikro Kecil dan menengah (UMKM). Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data Primer yang Bersumber dari 51 responden. Penelitian Ini menggunakan Analisis Regresi Linear Berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa 1). Modal berpengaruh positif dan signifikan terhadap Pendapatan UMKM di Kota Gorontalo. Artinya setiap peningkatan sebesar 1 satuan Modal dapat meningkatkan Pendapatan UMKM.  Hal tersebut mampu dijelaskan secara nyata. 2). Lokasi berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Pendapatan UMKM di Kota Gorontalo. Artinya setiap peningkatan sebesar 1 satuan nilai lokasi dapat menurunkan Pendapatan UMKM.  Hal tersebut mampu dijelaskan secara nyata. 3). Pelatihan berpengaruh Positif dan tidak signifikan terhadap Pendapatan UMKM di Kota Gorontalo. Artinya setiap peningkatan sebesar 1 satuan Modal dapat meningkatkan Pendapatan UMKM. Akan tetapi, peningkatan tersebut belum mampu dijelaskan secara Statistik.Kata Kunci: Modal; lokasi; pelatihan dan pendapatan UMKM

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jsep

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Studi Ekonomi dan Pembangunan (JSEP) adalah jurnal yang bertujuan meliput topik dan isu di berbagai subbidang ilmu ekonomi dan studi pembangunan secara umum dan khususnya dalam konteks ekonomi baru dan berkembang. Ruang lingkup jurnal meliputi:Ekonomi Pembangunan, Ekonomi Perencanaan Wilayah, ...