Prophetic Guidance and Counseling Journal
Vol 5 No 1 (2024)

Peran Guru BK Dalam Meningkatkan Coping Stres Siswa SMPN 15 Bogor

Izzah, Aisyah Nurul (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Nov 2025

Abstract

Coping stres merupakan strategi untuk mengelola tuntutan yang berasal dari internal maupun eksternal sehingga dapat menghasilkan reaksi yang baik terhadap stressor. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana peran guru bimbingan dan konseling SMPN 15 bogor dalam meningkatkan strategi coping stres siswa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru bimbingan dan konseling SMPN 15 Bogor melakukan strategi coping stres berupa assesmen serta layanan klasikal dan individu sehingga siswa dapat mengelola stressor dengan baik.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

prophetic

Publisher

Subject

Education

Description

The scope of the Pro-GCJ Journal is Islamic Guidance and Counseling, Child and Youth Counseling, Adult and Elderly Counseling, Family Counseling, School Counseling, Higher Education Counseling, Crisis and Risk Counseling, Occupational Counseling, Cyber Counseling, Educational Counseling, Educational ...