Variable Research Journal
Vol. 1 No. 03 (2024): OKTOBER 2024

EFEKTIVITAS MEDIA STORY TELLING TERHADAP KEMAMPUAN MENYIMAK BAHASA ARAB: STUDI META-ANALISIS

Irfan (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Oct 2024

Abstract

Kemampuan menyimak bahasa Arab sering menjadi tantangan bagi peserta didik, sehingga diperlukan media pembelajaran yang efektif untuk mengatasinya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas media storytelling terhadap kemampuan menyimak bahasa Arab menggunakan metode meta-analisis. Data diperoleh dari berbagai penelitian sebelumnya dan dianalisis untuk menghitung ukuran efek gabungan. Hasil penelitian menunjukkan ukuran efek gabungan sebesar 0,97, yang termasuk dalam kategori efek besar, sehingga menunjukkan bahwa storytelling secara signifikan efektif dalam meningkatkan kemampuan menyimak bahasa Arab. Kesimpulan ini memberikan bukti empiris bahwa storytelling adalah media pembelajaran yang relevan dan inovatif. Penelitian selanjutnya disarankan untuk menganalisis variabel moderator, seperti tingkat pendidikan, durasi penerapan, dan konteks pembelajaran, untuk memberikan wawasan yang lebih komprehensif tentang efektivitas storytelling.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

VRJ

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Environmental Science Health Professions Industrial & Manufacturing Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Medicine & Pharmacology Social Sciences

Description

This journal is dedicated to exploring and disseminating the results of various creative and innovative thoughts based on scientific research and thought processes. This journal focuses on: Humanities: Arts, History, Languages, Literature, Music, Philosophy, Religion, Theatre, etc. Social Sciences: ...