Pedagogi: Jurnal Pendidikan Dasar
Vol 5, No 1 (2017): Jurnal Pedagogi

PENGEMBANGAN BUKU AJAR IPS BERBASIS STAD UNTUK SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR

Mistin Kusuma Hastuti (S2 MKGSD FKIP Unila)
Sowiyah Sowiyah (MKGSD)
Darsono Darsono (MKGSD)



Article Info

Publish Date
07 Feb 2017

Abstract

This research aims to produce a product of a social studies lesson book based on the STAD, analyze kemenarikan and worthwhile teaching book based on the STAD, and analyzing the effectiveness of the use of learning materials. This research approach is the Research and Development using learning development design analysis, design, development, implementation, and evaluation (ADDIE). This development research produces (1) teaching book based on the STAD developed based on the results of a needs analysis (need assessing) students and can be used in social studies lessons at SD, (2) lesson book that interesting for the students viewed from the positive student response and (3) teaching book that are useful for teaching seen from the increase in student or an increase in the number of students who completed KKM.Penelitian ini bertujuan menghasilkan suatu produk berupa buku ajar IPS berbasis STAD, menganalisis kemenarikan dan kemanfaatan bahan ajar berbasis STAD, serta menganalisis efektivitas penggunaan buku ajar. Pendekatan penelitian ini adalah Research and Development (R D) dengan menggunakan desain pengembangan pembelajaran analysis, design, development, implementation, dan evaluation (ADDIE). Penelitian pengembangan ini menghasilkan (1) buku ajar berbasis STAD dikembangkan berdasarkan hasil analisis kebutuhan (need assesment) siswa dan dapat digunakan pada pembelajaran IPS di SD, (2) buku ajar yang menarik bagi siswa dilihat dari respon siswa yang positif, dan (3) buku ajar yang bermanfaat untuk pembelajaran dilihat dari peningkatan hasil belajar siswa atau peningkatan jumlah siswa yang tuntas KKM.Kata kunci : buku ajar, hasil belajar, model STAD.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

pgsd

Publisher

Subject

Education

Description

Pedagogi: Jurnal Pendidikan Dasar is an academic journal that published all the studies in the areas of education, learning, teaching, curriculum development, learning environments, teacher education, educational technology, educational developments from various types of research such as surveys, ...