WAVE: Jurnal Ilmiah Teknologi Maritim
Vol. 11 No. 2 (2017)

ANALISA PENGARUH VARIASI LAJU KECEPATAN PADA MODEL KAPAL SELAM DENGAN MENGGUNAKAN SIMULASI NUMERIK

Ahmad Syafiul (Balai Teknologi Hidrodinamika, Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi)
Ridwan Utina (Balai Teknologi Hidrodinamika, Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2017

Abstract

Salah satu variabel yang berpengaruh terhadap aspek hidrodinamik kapal selam adalah bentuk badan kapal. Pengembangan bentuk kapal selam yang hidrodinamis dimulai dengan bentuk badan kapal yang streamline. Bentuk body yang streamline ini dapat mempengaruhi tahanan kapal. Dengan menggunakan perangkat lunak berbasis numerik dapat dianalisa pengaruh variasi laju kecepatan terhadap variasi distribusi tekanan yang terjadi pada lambung kapal selam, arah aliran fluida saat kapal selam bergerak, streamline desain kapal selam. Dalam paper ini dilakukan analisa pengaruh peruabahan kecepatan terhadap salah satu komponen gaya tahanan kapal selam yakni pressure drag.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jurnalwave

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Energy Engineering Mechanical Engineering Transportation

Description

WAVE: Jurnal Ilmiah Teknologi Maritim (Journal of Maritime Technology) (e-ISSN: 2614-641X, p-ISSN: 1978-886X) is journal for publication result in science, assessment and application of technology from Engineer, Scienties, Researcher, Lecturer and Scholar in Maritime Technology (Naval Architecture, ...