PERMANA : Jurnal Perpajakan, Manajemen, dan Akuntansi
Vol. 17 No. 3 (2025): Special Issue

Reaksi Pasar Saham Terhadap Peresmian Danantara pada Himpunan Bank Negara

Arga Maulana (Universitas Dian Nuswantoro)
Ngurah Pandji Mertha Agung Durya (Universitas Dian Nuswantoro)
Ririh Dian Pratiwi (Universitas Dian Nuswantoro)
Arditya Dian Andika (Universitas Dian Nuswantoro)



Article Info

Publish Date
17 Aug 2025

Abstract

Penelitian ini menganalisis reaksi pasar saham bank BUMN (HIMBARA) terhadap peresmian Danantara menggunakan studi peristiwa dan Paired Sample T-Test untuk menguji perbedaan harga saham dan cumulative abnormal return. Hasil menunjukkan reaksi pasar yang dinamis, negatif dalam jangka pendek dengan penurunan harga signifikan pada jendela 5 hari, namun berbalik positif dalam jangka panjang melalui CAR signifikan pada jendela 30 hari. Temuan ini mengindikasikan efisiensi pasar bentuk setengah kuat, di mana investor memerlukan waktu untuk menyerap informasi kebijakan yang kompleks. Hal ini menekankan pentingnya komunikasi pemerintah dalam mengelola ekspektasi pasar.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

permana

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Taxation Science Corporate Tax Individual Tax Accounting and Planning Taxes and Business Strategy Taxation Procedures for Estates, Trusts and Partnerships Financial Accounting Taxation Procedures for C Corps and S Corps Payroll and Business Tax Accounting Management Science Marketing Financial ...