Buletin Ekonomi
Vol. 18 No. 2 (2014): Buletin Ekonomi ISSN: 1410-3842

ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP PELAYANAN: BUS TRANSJAKARTA (STUDI KASUS TAMINI GARUDA DI KORIDOR IX)

Fenny BNL. Tobing (Unknown)
Debora Mastauli Purba Purba (Unknown)
Carolina F. Sembiring (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Mar 2017

Abstract

Penelitian dilaksanakan di Provinsi DKI Jakarta ini untuk mengetahui kepuasan dan harapan pelanggan serta pelaksanaan atau kinerja yang dilakukan perusahaan Di dalam memberikan jasa pelayanan yang baik kepada pelanggan, perusahaan Transjakarta harus memperhatikan variabel-variabel yang menjadi penelitian ini, yaitu lima dimensi kualitas jasa, yaitu berwujud (tangible), keandalan (reliability), daya tanggap (responsive), jaminan dan kepastian (assurance), empati (empaty). Manajemen UP Jakarta perlu memperhatikan keamanan dan kenyamanan penumpang pada saat di shelter maupun di dalam bus.

Copyrights © 2014