JURNAL YAQZHAN: Analisis Filsafat, Agama dan Kemanusiaan
Vol 3, No 1 (2017)

PEMBENTUKAN AKHLAK ISLAMI DALAM BERBAGAI PERSPEKTIF

Mustopa Mustopa (IAIN Syekh Nurjati)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2017

Abstract

Abstrak: Persoalan akhlak selalu saja menyedot perhatian banyak pihak, baik dari kalangan teoretisi maupun dari kalangan praktisi dan akademisi. Persoalan ini menarik untuk dibahas karena persoalan akhlak merupakan persoalan yang ada di seputar kita dan akan terus berada di sekitar kita bahkan kita sendiri menjadi bagian dari pelaku akhlak tersebut. Perdebatan tentang akhlak muncul berkaitan dengan masalah apakah akhlak bisa dibentuk ataukah akhlak tidak bisa dibentuk dalam artian bahwa kahlak manusia itu sesungguhnya bawaan sejak lahir. Terkait hal tersebut, tulisan ini hadir dengan diskursus seputur akhlak, apakah akhlak tersebut dapat dibentuk ataukah tidak ?. Kata Kunci: Akhlak, Akhlak Islami dan Pembentukan Akhlak. 

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

yaqhzan

Publisher

Subject

Religion Humanities

Description

Jurnal Yaqzhan adalah jurnal ilmiah yang fokus dalam publikasi hasil penelitian dalam kajian filsafat, agama dan kemanusiaan. Jurnal ini terbit secara berkala dua kali dalam setahun pada bulan januari dan juli. Jurnal Yaqzhan terbuka umum bagi peneliti, praktisi, dan pemerhati kajian filsafat, agama ...