Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gaya belajar, kemampuan memahami konsep Fisika danmengetahui hubungan gaya belajar peserta didik terhadap kemampuan memahami konsep fisika pada pokokbahasan kalor kelas VII SMPN 5 Soromandi Kabupaten Bima. Jenis penelitian ini adalah EX post Faktodengan menggunakan desain korelasi tunggal. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah angket dantes pemahaman konsep fisika. Teknik pengelolaan dan analisis data dilakukan dengan teknik analisisdeskriptif dan inferensial. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa gaya belajar peserta didik kelas VIISMPN 5 Soromandi Kabupaten Bima dari 37 jumlah peserta didik yang dijadikan sampel termasuk dalamkategori sedang. Kemampuan memahami konsep fisika yaitu rata-rata persentase 3% termasuk kategoritinggi. Berdasarkan hasil perhitungan ampprok sig t di peroleh nilai 4,66 sehingga dapat dikatakan bahwahubungan gaya belajar peserta didik dan kemampuan memahami konsep fisika memiliki hubungan yanglemah dan tidak signifikan.
Copyrights © 2016