CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Vol. 7 No. 1 (2018): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (September)

EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN BERBASIS FAMILINESS PADA BUTIK ZULI AMALIA

Ikhwanul Arga Dentya Faresqi (Jurusan Akuntansi Fakultas Bisnis dan Ekonomika Universitas Surabaya)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memahami sistem pengendalian manajemen yang telah diterapkan pada Butik Zuli Amalia sehingga dapat melakukan evaluasi terkait dengan kelemahan yang ada. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa sistem pengendalian manajemen yang diterapkan masih bersifat informal, belum adanya pembentukan budaya dalam perusahaan serta belum tertanamnya visi pada masing-masing individu. Butik Zuli Amalia membutuhkan familiness sebagai dasar untuk membentuk budaya dalam perusahaan serta penerapan sistem pengendalian yang bersifat formal. Hasil dari pembahasan menunjukan bahwa hubungan antar sistem pengendalian formal dan juga familiness memberikan dampak positif bagi badan usaha.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jimus

Publisher

Subject

Education

Description

CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya merupakan kumpulan artikel yang ditulis oleh mahasiswa Universitas Surabaya. ISSN ...