Journal of Industrial Engineering Management
Vol 3, No 1 (2018): Journal of Industrial Engineering Management Vol. 3 No. 1

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN ADMINISTRASI PENJUALAN PADA TOKO LINTANG OUTDOOR BERBASIS WEB

Anis Saleh (Unknown)
Ariamin Ariamin (Unknown)
Andi Pawennari (Unknown)
Ahmad Padhil (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Jul 2018

Abstract

Untuk kemajuan suatu perusahaan dalam upaya perluasan pasar dibutuhkan suatu sistem yang dapat mempermudah perusahaan dalam memberikan informasi kepada konsumen mengenai produknya dan sesuatu yang berkaitan dengan transaksi jual beli. Selain itu juga perusahaan membutuhkan suatu sistem yang dapat diakses orang banyak kapan dan dimanapun juga selama dapat terhubung dengan jaringan internet. Dimana tujuan dari perancangan ini adalah untuk mengimplementasikan sistem informasi menejemen administrasi penjualan lintang outdoor berbasis web. Hasil dari perancangan ini menghasilkan hasil menjelaskan bahwa Aplikasi sistem informasi penjualan yang menangani pelaporan transaksi penjualan, pelaporan detil transaksi penjualan pada periode tertentu serta dan pada perancangan ini dapat membuat pembeli tidak harus bertemu dengan penjual melainkan melalui sistem online

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

JIEM

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Journal of Industrial Engineering and Management memiliki No.ISSN : 2541-3090 (Cetak) dan No.ISSN : 2541-3090 (Online). Journal of Industrial Engineering and Management diterbitkan oleh Prodi Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknologi Industri Universitas Muslim Indonesia. Terbit 2 (Dua) kali dalam ...