Hasil Penelitian geofisika tahanan jenis (pemetaan dan pendugaan tahananjenis) yang telah dilakukan didaerah panas bumi Waesalit menyimpulkanlapisan yang diperkirakan sebagai lapisan penudung berada pada kedalaman150 â 300 m dengan ketebalan 300-400m dan dengan nilai tahanan jenis < 100ohm; sedangkan lapisan yang diduga sebagai reservoar berada pada kedalaman > 600 m dengan nilai tahanan jenis > 100 ohm-m. Sistim panas bumi didaerah ini dperkirakan berkaitan dengan tubuh int rusi vulkanik yang tidak muncul kepermukaan.Hasil reinterpretasi tahanan jenis yang dilakukan oleh penulis menyimpulkanzona tahanan jenis rendah ( 20 ohm-m) yang merupakan batuan penudungberada pada kedalaman > 700 m dan dengan ketebalan 125 â200m; sedangkan puncak zona reservoir dengan tahanan jenis > 125 ohm-m berada pada kedalaman > 1000 m. Sistim panas bumi didaerah ini diduga merupakansuatu proses vulkano â tektonik pada batuan malihan.
                        
                        
                        
                        
                            
                                Copyrights © 2008