Jurnal Ekonologi Ilmu Manajemen
Vol 3, No 2 (2016)

PENGARUH KEMAMPUAN KERJA DAN KETERAMPILAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PERUSAHAAN LEASING

Sri Yuni Sulistiani (Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Galuh)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2016

Abstract

Penelitian ini difokuskan pada Pengaruh Kemampuan Kerja dan Keterampilan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada PT. Bahana Cahaya Sejati Ciamis. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode yang bersifat deskriptif kuantitatif. Berdasarkan hasil penelitian dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut : 1) Terdapat pengaruh antara kemampuan kerja terhadap kinerja pegawai di PT. Bahana Cahaya Sejati Ciamis, dibuktikan dengan nilai thitung = 72,332 dan ttabel = 1,9956 maka dapat diketahui thitung> ttabel, itu artinya hipotesis yang diajukan dapat diterima atau teruji kebenarannya. 2) Terdapat pengaruh antara keterampilan kerja terhadap kinerja pegawai dibuktikan dengan nilai thitung = 4,614 dan ttabel = 1,9956 maka dapat diketahui thitung> ttabel, itu artinya hipotesis yang diajukan dapat diterima atau teruji kebenarannya. 3) Kemampuan kerja dan keterampilan kerja berpengaruh terhadap kinerja pegawai, hasil uji hipotesis diketahui bahwa korelasi dapat dikatakan signifikan apabila Fhitung> Ftabel hasil perhitungan di atas diperoleh bobot Fhitung = 17,526 sedangkan bobot Ftabel pada α 0,05 dan dk= 75-2-1= 92 diperoleh Ftabel = 3,12. Jadi nilai thitung> dari nilai Ftabel. Dengan demikian berarti hipotesis yang diajukan dapat diterima/teruji kebenarannya.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

ekonologi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

The Jurnal Ekonologi Ilmu Manajemen (JEIM) is a Scientific publication in the field of management science accommodating for writers and students sharing scientific experience both theoretically and practically. Journal of Econology was published by Management Studies Program of Economics Faculty of ...