Prosiding Seminar Nasional Pakar
Prosiding Seminar Nasional Pakar 2018 Buku II

STUDY PENELUSURAN (TRACER STUDY) TERHADAP ALUMNI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA

Herlitah Herlitah (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Mar 2018

Abstract

Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta setiap tahunnya melakukan Tracer Study dalam memenuhi tuntutan pasar khususnya tenaga kerja maupun untuk meningkatkan daya saing dalam perbaikan sistem pendidikan selama ini. Hal ini ditunjang dengan mewujudkan pendataan yang berkelanjutan, pemantauan dan evaluasi mutu lulusan demi mewujudkan lulusan Fakultas Ekonomi yang akuntabel. Dengan pendekatan deskriptif, studi ini memperoleh gambaran umum mengenai masa tunggu, relevansi pekerjaan dengan pendidikan, dan bagaimana daya saing alumni dalam pasar tenaga kerja.

Copyrights © 2018