Prosiding Seminar Nasional Pakar
Prosiding Seminar Nasional Pakar 2018 Buku I

PENGEMBANGAN ALTERNATIF SENSOR SMARTCITY: UJICOBA DETEKSI KANDUNGAN AIR PADA PASIR DENGAN CITRA INFRA MERAH PITA SEMPIT (NARROWBAND NEAR INFRARED IMAGING)

Heru Purnomo Ipung (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Mar 2018

Abstract

Kandungan air dan kelembaban tanah (Soil Water and Moisture)mempengaruhi iklim lokal di suatu bagian kota. Di dalam konteks SmartCitydimungkinkan kelembapan permukaan landscape dijaga, dimana diperlukanadanya sensor kelembapan tanah. Saturasi air dalam tanah (Water SaturatedSoil) juga bisa dipakai sebagai indikasi awal bencana yang terkait dengan air(Hazard early Detection). Penelitian ini mengujicobakan awal alternatif murahsensor citra infra merah pita sempit (Narrowband Near Infrared) untuk deteksikeberadaan air yang bisa digunakan di udara (Airborne Sensing) yangmengurangi ketergantungan adanya alat sensor kandungan air di setiap titikyang di amati.

Copyrights © 2018