Assets: Jurnal Akuntansi dan Pendidikan
Vol 2, No 2 (2013)

ATTITUDES, SUBJECTIVE NORM, PENGARUH SOSIAL TERHADAP NIAT PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI KEUANGAN DAERAH PADA SATUAN KERJA PEMERINTAH DAERAH (SKPD) KOTA MADIUN

Yuli Itsna Hidayati (Magister Akuntansi Universitas Sebelas Maret)
Djuminah Djuminah (Magister Akuntansi Universitas Sebelas Maret)



Article Info

Publish Date
10 Oct 2013

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh attitudes, subjective norm, pengaruh sosial dan niat terhadap penggunaan sistem informasi keuangan daerah pada Satuan Kerja Pemerintah Daerah (SKPD) di kota Madiun. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh SKPD yang ada di Kota Madiun. Jumlah Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang ada di Kota Madiun sebanyak 33 SKPD. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa attitudes berpengaruh positif terhadap niat menggunakan SIKUDA; subjective norm tidak berpengaruh terhadap niat menggunakan SIKUDA; pengaruh sosial berpengaruh terhadap niat menggunakan SIKUDA pada pegawai Pemerintah daerah Kota Madiun

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

assets

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

ASSETS is an accounting term that means property. Together with the hope and spirit of our study program, ASSETS is expected to be a valuable repository that holds the results of thinking and research in the field of accounting and education. Our accounting and education sub-areas include financial ...