Jurnal Penelitian Perikanan Indonesia
Vol 10, No 2 (2004): (Vol. 10 No. 2 2004)

UJI PROGENI INDUK BETINA NILA GIFT (Oreochromis sp.) HASIL FEMINISASI UNTUK MENDAPATKAN BETINA FUNGSIONAL XY

Titin Kurniasih (Balai Riset Perikanan Budidaya Air Tawar, Bogor)
Otong Zaenal Arifin (Balai Riset Perikanan Budidaya Air Tawar, Bogor)
Estu Nugroho (Balai Riset Perikanan Budidaya Air Tawar, Bogor)



Article Info

Publish Date
03 Mar 2017

Abstract

Uji progeni terhadap 200 ekor induk nila betina hasil feminisasi (pengalihan kelamin dari jantan menjadi betina) untuk mendapatkan induk nila betina fungsional XY dalam rangkapembentukan induk nila jantan homogamet YY telah dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan induk nila betina fungsional XY di antara 200 induk betina tersebut. Masing-masinginduk betina dipijahkan dengan jantan normal (XY) secara berpasangan dalam hapa yang terpisah.

Copyrights © 2004






Journal Info

Abbrev

jppi

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology

Description

Jurnal Penelitian Perikanan Indonesia accepts articles in the field of fisheries, both sea and inland public waters. The journal presents results of research resources, arrest, oceanography, environmental, environmental remediation and enrichment of fish ...