Pada saat ini perusahaqn-perusahaan Indonesia menghadapi trend ekonomiyang menurun dan instabilitas yang mempengaruhi operasi kesehariannya.Akibatnya, banyak perusahaan-perusahaan "dipaksa" untuk melakukan perubahanorganisational agar tetap survive. Pada beberapa kasus, manajer diharapkan untukmengambil kegiatan yang sesuai untuk menyiapkan dan membantu karyawan. Selainsebagai grup yang mudah rapuh dalam organisasi, karyawan juga memainkan perankritis untuk kesuksesan perubahan itu sendiri. Beberapa isu penting perludipertimbangkan manager dalam kaitannya untuk meningkatkan kesiapan dankesigapan akan perubahan itu, yaitu sifat dari perubahan, hubungan antaraperubahan organisational dan pembelajaran organisasi, respon karyawan terhadapperubahan, pendekatan terhadap proses perubahan, dan elemen-elemen kunci untukmenjadi pemimpin perubahan yang efektif.
Copyrights © 1999