Hibualamo : Seri Ilmu-Ilmu Sosial dan Kependidikan
Vol 2 No 1 (2018): Jurnal Hibualamo Seri Ilmu-ilmu sosial dan kependidikan

HUBUNGAN ANTARA INTERNAL LOCUS OF CONTROL DENGAN PERILAKU PROSOSIAL PADA PELAJAR DI SMA NEGERI I HALMAHERA UTARA

Noya, Meidy Dewita Artianasari (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 May 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mengetahui hubungan internal locus of control dengan perilaku prososial pada pelajar di SMA Negeri 1 Halmahera Utara. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah  metode skala.  Metode pengumpulan  data dilakukan  dengan  menggunakan metode skala. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah non random sampling. Subyek  yang dilibatkan dalam  penelitian ini sebanyak  80 orang siswa Kelas XI IPA 1, Kelas XI IPA 2 dan Kelas XI IPS 2 SMA Negeri 1 Halmahera Utara. Analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis korelasi Product Moment dan analiais regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Internal locus of control mempunyai hubungan positif dan signifikan terhadap perilaku prososial pelajar di SMA Negeri 1 Halmahera Utara dengan nilai korelasi sebesar 0.590 dengan p<0.01

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

HibSos

Publisher

Subject

Arts Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Jurnal ini dikelola dan diterbitkan oleh LPPM Universitas Hein Namotemo yang mempublikasikan artikel dalam bidang: 1. Filsafat 2. Sosial Humaniora 3. Budaya 4. Agama 5. ...