Zawiyah: Jurnal Pemikiran Islam
Vol 1, No 1 (2015): Desember 2015

PENDIDIKAN MULTIKULTURAL: UPAYA MEMAKNAI KERAGAMAN BAHASA DI INDONESIA

Imelda Wahyuni (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Dec 2015

Abstract

Sistem pendidikan di Indonesia membutuhkan model pendidikan multikultural bagimasyarakat multikultural, yaitu Indonesia yang memiliki keragaman budaya. Pemerintahtelah melakukan usaha dalam mensosialisasikan konsep pendidikan multikultural sebelumditerapkan sebagai model refresentatif dan relevan pada setiap jenjang pendidikan, namunpada tatanan pemaknaan masih perlu mengkondisikan situasi keragaman dalam realitaskehidupan masyarakat agar dapat menjadi tombak keberhasilan dalam pendidikan tersebut.Salah satu bentuk keragaman itu adalah bahasa daerah yang tersebar di seluruh pelosoknusantara. Tulisan ini menemukan bahwa pembiasaan sejak dini dalam menerimaperbedaan dapat diwujudkan dalam memaknai keragaman bahasa di Indonesia, dan BahasaIndonesia sebagai bahasa persatuan yang dapat merangkul keragaman, khususnya dalampelaksanaan pendidikan berbasis multikultural.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

zawiyah

Publisher

Subject

Social Sciences Other

Description

Zawiyah: Journal of Islamic Thought published by the Postgraduate of IAIN Kendari includes textual studies and field work with various perspectives on education, law, philosophy, history, theology, political science, and more. This journal serves as a scientific forum for lecturers, researchers and ...