JURNAL PHOTON
Vol 4 No 2 (2014): Jurnal Photon

EFEK INHIBISI ENZIM α-GLUKOSIDASE DARI EKSTRAK ETIL ASETAT, ETANOL, DAN INFUSA DAUN JAMBU MENTE (Anacardium occidentale Linn)

Nasution, Musyirna Rahmah (Unknown)
Ladiona, Maria Yella (Unknown)
Mora, Enda (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 May 2014

Abstract

Telah dilakukan penelitian uji efek inhibisi enzim α-glukosidase dari ekstrak etil asetat, etanol, dan infusa daun jambu mente (Anacardium occidentale Linn). Penelitian ini menggunakan metoda spektrofotometri dengan substrat p-nitrofenil-α-D-glukopiranosida. Hasil pengujian menunjukkan bahwa nilai IC50 ekstrak etil asetat terhadap inhibisi enzim α-glukosidase sebesar 700,696 μg/ml. Sedangkan nilai IC50 ekstrak etanol sebesar 259,840 μg/ml. Akarbose sebagai pembanding memiliki nilai IC50 sebesar 0,128 μg/ml. Selain pengujian ekstrak, dilakukan juga pengujian infusa berdasarkan penggunaan masyarakat secara tradisional yang memberikan daya inhibisi enzim α-glukosidase pada konsentrasi 0,5 g/ml sebesar 98,006 %.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

photon

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Chemistry Nursing Physics

Description

This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of ...