ETNOHISTORI: Jurnal Kebudayaan dan Kesejarahan
Vol 3, No 1 (2016)

IDENTIFIKASI NILAI KEARIFAN LOKAL DALAM TRADISI LISAN MASYARAKAT TERNATE

Syahyunan Pora . (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Apr 2016

Abstract

Dalam era globalisasi ini, akulturasi budaya sesama bangsa lain tidak dapatdihindari. Keberagaman budaya dan etnis merupakan tantangan bagikehidupan sosial yang harus dikelola dengan baik. Masyarakat dihadapkanpada potensi konflik antar-etnis, krisis identitas, termasuk apatis terhadapbudaya lokal dan tradisi bangsa sendiri. Artikel ini mengidentifikasi nilaikearifan lokal dalam budaya dan tradisi lisan masyarakat Ternate. Kini, nilaikearifan lokal diyakini dapat menjadi pandangan hidup bagi sebahagianorang dan diharapkan menjadi filter dari dampak negatif modernisasi yangtidak sejalan dengan budaya Indonesia. Tradisi lisan masyarakat Ternate,termasuk sastra lisan di dalamnya, mengandung banyak nasihat,bimbingan, dan pedoman moral yang yang mengajak kita untuk hidup danmerayakan kehidupan dengan bijaksana. Artikel ini berdasar padapenelitian pustaka. Diharapkan dengan penelitian ini dapat memberikankontribusi ide-ide dan solusi untuk mengatasi masalah-masalah kehidupansehari-hari dalam berbangsa dan bernegara.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

etnohis

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal ETNOHISTORI adalah publikasi ilmiah yang diterbitkan dengan tujuan turut serta mengembangkan ilmu Antropologi dan ilmu Sejarah di Indonesia. Karena itu, Redaksi Jurnal ETNOHISTORI menerima karangan dalam kedua ranah disiplin ilmu tersebut. Karangan dapat bersifat ulasan teoritis, refleksi ...