Jurnal Ilmiah Dikdaya
Vol 6, No 2 (2016): September

AN ANALYSIS OF GRAMMATICAL ERRORS PRESENT IN FINAL PROJECT PROPOSALS MADE BY ENGLISH STUDY PROGRAM STUDENTS OF BATANGHARI UNIVERSITY JAMBI

wennyta, . (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Oct 2016

Abstract

Penelitianinidilakukandengancaramenganalisa proposal-proposal tugasakhir yang dibuatolehmahasiswa semester akhir di jurusanpendidikanbahasaInggris. Sampeldiambildari 15 proposal tugasakhir yang ditulisolehmahasiswa-mahasiswajurusanpendidikanbahasaInggris yang masihkuliah di semester kedelapan, tahunajaran 2015-2016, di FKIP Universitas Batanghari. Tujuandaripenelitianiniadalahuntukmenemukanjeniskesalahan-kesalahan grammar di proposal-proposal tugasakhirmahasiswadanseberapaseringkesalahanitudibuat. Kesalahan-kesalahan yang ditemukankemudiandiidentifikasidandiklasifikasikanmenggunakankategoritaksonomilinguistiksebagaibasisnya. Hasil yang ditemukankemudiandidefinisikanberdasarkanjeniskesalahanmorfologisdandansintaksis. Hasildaripenelitianinidiharapkandapatmembantumahasiswadanumumtentangjeniskesalahan yang umumadapadakaryatulisdanmembantumerekamemusatkanusahamerekauntukmenghindarikesalahantersebut. Dari limabelas proposal mahasiswa yang diteliti, ditemukan 378 kesalahan. Hasilmenunjukkanbahwajeniskesalahan yang paling umummunculpadakelimabelas proposal mahasiswaadalahkesalahanpenghilangan. Kesalahanpenghilanganditemukandalamjumlah yang sangatsignifikandibandingjeniskesalahanlainnya. Ditemukan 231 kesalahanpenghilangan, yang merupakan 61.1% darisemuakesalahan yang ditemukan.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

dikdaya

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Ilmiah Dikdaya ISSN 2088-5857 (Print) ISSN 2580-7463 (Online) adalah peer-review jurnal akses terbuka yang bertujuan untuk berbagi dan diskusi mengenai isu dan hasil penelitian yang lagi hangat pada saat ini. Jurnal Ilmiah Dikdaya diterbitkan oleh Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan (FKIP) ...