Jurnal e-Komunikasi
Vol 3, No 2 (2015): Agustus 2016

Penggambaran Karakter pada Tokoh Utama dalam Film “Maleficent”

Forno, David Marshall (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Sep 2016

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk melihat bagaimana penggambaran karakter ditampilkan oleh Disney melalui film Maleficent. Jenis Penelitian ini adalah Eksploratif Kualitatif, dengan menggunakan metode Analisis Naratif. Sedangkan objek penelitian yang akan dianalisis adalah penggambaran karakter dari tokoh utama yang diikuti oleh karakter-karakter lainnya.Hasil penelitian menunjukkan bahwa film Disney kontemporer beradaptasi sesuai dengan perkembangan idelogi dan realita sosial pada produksi film-nya. Adaptasi yang ditampilkan melalui inovasi pergerakan karakter pada tokoh utamanya, Maleficent, yang mempengaruhi karakter dari tokoh-tokoh di dalamnya menunjukkan orientasi utama Disney dalam produksi filmnya yaitu bisnis.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

ilmu-komunikasi

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal e-Komunikasi adalah jurnal versi online yang ditulis oleh mahasiswa dalam rangka mempublikasikan karya skripsinya. Ruang lingkup topik kajian adalah komunikasi massa, komunikasi korporat, human communication, dan komunikasi new ...