Abdi Seni
Vol 7, No 2 (2016)

PELATIHAN PHOTO STORY MENGGUNAKAN HANDPHONE DI SEKOLAH DASAR NEGERI 1 PRACIMANTORO

Sri Wastiwi Setyawati (Jurusan Televisi dan Film Fakultas Seni Rupa dan Desain ISI Surakarta)



Article Info

Publish Date
12 Jun 2017

Abstract

Kualitas foto dari kamera handphone tidak kalah dengan kualitas foto dari kamera digital. Permasalahannnyayaitu siswa terlalu terbelenggu dengan handphone, sehingga susah bersosialisasi. Tujuan kegiatan adalahmelatih kreativitas serta kepekaan siswa terhadap orang lain dan lingkungan sekitar dengan fasilitaskamerahp. Hasil pelatihan, yaitu siswa mampu membuat photo story atau foto cerita dengan tema-tema yangdidapat dari lingkungan sekolah atau sekitar tempat tinggal siswa.Kata kunci: kamera handphone, photo story.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

abdiseni

Publisher

Subject

Arts Humanities Social Sciences

Description

urnal Abdi Seni memiliki fokus pada hasil pengabdian dan pemberdayaan kepada masyarakat, baik itu pengabdian dosen maupun KKN yang dilakukan oleh mahasiswa dalam bidang seni. Cakupan jurnal Abdi Seni memiliki ranah keilmuan di bidang seni rupa dan desain ataupun seni pertunjukan (Tari, Karawitan, ...