Jurnal Al-Amwal
Vol. 2 No. 1 (2019): Jurnal Al Amwal (Hukum Ekonomi Syariah)

PENGARUH CAR (CAPITAL ADEQUACY RATIO) DAN BANK SIZE TERHADAP RESIKO PEMBIAYAAN SURVEY PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA PERIODE 2012 - 2016

Paramansyah, Arman (Unknown)
Riyanto, Riyanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Feb 2019

Abstract

Manajemen risiko pada bank Islam merupakan suatu proses berkelanjutan tentang bagaimana bank mengelola risiko yang dihadapinya. Meminimalkan potensi keterjadian dan dampak yang ditimbulkan pada berbagai risiko yang tidak dikehendaki. Kegiatan utama perbankan syariah yaitu penghimpun dan menyalurkan dana berupa pembiayaan murabahah terhadap nasabah, dari kegiatan penyaluran pembiayaan dapat menimbulkan risiko pembiayan yaitu nasabah bermasalah Tujuan penelitian adalah mengetahui pengaruh CAR, dan Bank size terhadap risiko pembiayaan secara simultan pada periode 2012 – 2016 dengan jumlah sampel 7 perusahaan perbankan syariah . Metode pengujian menggunakan uji regresi linear berganda, dimana hasil penelitian ini menunjukan CAR berpengaruh signifikan terhadap Risiko kredit (NPL). Bank Size berpengaruh signifikan pada Risiko Kredit (NPL) untuk perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

Alamwal

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Jurnal Al Amwal adalah jurnal ilmiah berkala yang diterbitkan secara cetak dan online (P-ISSN 2622-3864; E-ISSN 2655-2426). Jurnal Al Amwal bersifat "open acces journal" yang di kelola oleh Program Studi Hukum Ekonomi Syariah STAI Bhakti Persada Bandung. Adapun peran Jurnal Al Amwal adalah sebagai ...