Kindergarten: Journal of Islamic Early Childhood Education
Vol 1, No 2 (2018): November

ANALISIS PEMILIHAN MEDIA PEMBELAJARAN SENTRA IMTAQ DI TK NEGERI PEMBINA 3 PEKANBARU

Nopa Wilyanita (STKIP '
Aisyiyah Riau)

Utari Tri Wahyuni (STKIP '
Aisyiyah Riau)



Article Info

Publish Date
29 Jan 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemilihan media pembelajaran sentra Imtaq yang tepat bagi anak dan bagaimana cara guru memilih media pembelajaran yang menarik bagi anak. Subjek penelitian ini adalah guru disentra Imtaq TK Negeri Pembina 3 Kota Pekanbaru. Metode penelitian ini adalah deskriptif  kualitatif. Hasil penelitian ini untuk anak adalah Melatih konsentrasi anak,  Mengajari anak lebih cepat dengan waktu relatife singkat, Menambah daya pengertian dan ingatan, serta Pembelajaran yang menyenangkan. Sedangkan untuk gurunya adalah (1) media yang digunakan oleh guru sudah meningkatkan antusias anak saat belajar, (2) media yang diterapkan oleh guru sudah baik dan anak bisa menyelesaikan kegiatan yang diberikan oleh guru,(3) guru sudah kreatif dalam pembuatan media pembelajaran.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

KINDERGARTEN

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini yang diterbitkan oleh Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Suska Riau terbit dua kali setahun pada bulan Maret dan November, memuat artikel hasil Kajian Teori dan Praktik di bidang Pendidikan Anak Usia ...