JURNAL PENELITIAN
Volume 13 Nomor 1 2016

Transmisi Budaya dan Kearifan Lokal pada Pendidikan Islam Anak Usia Dini

Astuti, Sriyati Dwi (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Jun 2016

Abstract

Penelitian ini berusaha mengungkap kesadaran pendidik  sebagai transmitter budaya bagi anak-anak usia dini. Atas dasar itu, kajian bertujuan untuk mengetahui kesadaran pengelola Pendidikan Anak Usia Dini dalam mentransmisi budaya dan kearifan lokal. Kajian lapangan ini data-datanya diperoleh melalui wawancara, ombservasi dan dokumentasi, dengan lokasi riset pada PAUD al-Hidayah yang terletak di desa Kauman, Argomulyo, Cangkringan Sleman. didapatkan kesimpulan bahwa pendidik pada umumnya belum memahami perannya pentingnya sebagai transmitter budaya. memberi contoh (voorbeeled), memberikan pembiasaan (pakulinan, gewoontevorming), pengajaran (leering, wulan wuruk), perintah, paksaan dan hukuman (regeering en tucht).

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

Penelitian

Publisher

Subject

Education

Description

JURNAL PENELITIAN is a peer-reviewed journal published by LP2M IAIN Pekalongan with print-ISSN: 1829-9903 and online-ISSN: 2541-6944 Jurnal Penelitian is a religious studies journal containing research results from various aspects of discipline, religion, social, education, law, economy, politics, ...