Wahana: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Vol 12, No 1 (2009)

PENGGUNAAN FIBONACCI STUDIES UNTUK MELAKUKAN ANALISIS TEKNIKAL DI PASAR MODAL

Adi prabhata (Akademi Akuntansi YKPN)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2009

Abstract

Temuan seorang ilmuwan di abad 12 bernama Fibonacci berupa serangkaian urutan angka dapat sedikit menguak misteri alam tentang keindahan dan harmoni. Terbukti bahwa hampir seluruh alam dan ciptaan manusia mempunyai proporsi yang sesuai dengan bilangan Fibonacci sehingga benda-benda tersebut nampak serasi dan indah. Dipercaya bahwa pergerakan yang terjadi di perdagangan surat berharga dan komoditas lain jiga mengikuti prinsip bilangan Fibonacci.Keywords: Analisis Teknikal, Bilangan Fibonacci, Fibonacci Retracements, Fibonacci Fans, Fibonacci Arcs, Fibonacci Time Zones,Trends,Uptrends, Downtrends, Sideways, Support Lines, Resistant Lines.

Copyrights © 2009






Journal Info

Abbrev

wahana

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Wahana merupakan Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi yang diterbitkan oleh Akademi Akuntansi Yayasan Keluarga Pahlawan Negara sebagai media untuk mengkaji berbagai fenomena atau permasalahan maupun hasil penelitian yang berhubungan dengan Ilmu Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi dalam arti luas. ...