cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota kupang,
Nusa tenggara timur
INDONESIA
Jurnal Ilmiah Flash
ISSN : 24772798     EISSN : 26141787     DOI : -
Core Subject : Engineering,
Jurnal Ilmiah Flash diterbitkan oleh jurusan teknik elektro, politeknik negeri kupang. Jurnal ini diterbitkan 2 kali dalam setahun (JUNI dan DESEMBER).
Arjuna Subject : -
Articles 121 Documents
PENGUJIAN NON-DESTRUCTIVE VARIASI ARUS GTAW TERHADAP SIFAT PADA DISSIMILAR METAL WELDING AISI 1020 DAN AISI 304 Wiseno, Elbi
Jurnal Ilmiah Flash Vol 10 No 1 (2024)
Publisher : P3M- Politeknik Negeri Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32511/flash.v10i1.1269

Abstract

Dissimilar Metal Welding (DMW) adalah penyambungan logam dengan sifat mekanis dan karakteristik berbeda, diterapkan dalam heat exchanger, primary reformer, dan flare stack. Parameter las DMW diatur dalam Welding Procedure Specification (WPS), termasuk arus las yang dinyatakan dalam rentang nilai. Penelitian ini menganalisis pengaruh arus Gas Tungsten Arc Welding (GTAW) pada sifat mekanis dan struktur mikro DMW antara AISI 1020 dan AISI 304 dengan variasi arus 100A, 120A, dan 140A. Hasil pengelasan antara AISI 1020 carbon steel dan AISI 304 stainless steel dengan variasi arus las 100A, 120A dan 140A menghasilkan kualitas permukaan las yang baik ditinjau dari hasil interprestasi pengujian dye penetrant dan dinyatakan relevan dengan kriteria keterimaan standar yang dipersyaratkan. Hasil pengelasan antara AISI 1020 carbon steel dan AISI 304 stainless steel dengan variasi arus las 100A, 120A dan 140A menghasilkan kualitas sambungan las pada bagian dalam yang baik ditinjau dari hasil interprestasi pengujian radiography dan dinyatakan relevan dengan kriteria keterimaan standar yang dipersyaratkan.

Page 13 of 13 | Total Record : 121