cover
Contact Name
Dessy Ariyanti
Contact Email
dessy.ariyanti@che.undip.ac.id
Phone
+62247460058
Journal Mail Official
j.reaktor@che.undip.ac.id
Editorial Address
Department of Chemical Engineering, Diponegoro University Jl. Prof. Soedarto SH Tembalang Semarang 50275
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Reaktor
Published by Universitas Diponegoro
Reaktor invites contributions of original and novel fundamental research. Reaktor publishes scientific study/ research papers, industrial problem solving related to Chemical Engineering field as well as review papers. The journal presents paper dealing with the topic related to Chemical Engineering including: Transport Phenomena and Chemical Engineering Operating Unit Chemical Reaction Technique, Chemical Kinetics, and Catalysis Designing, Modeling, and Process Optimization Energy and Conversion Technology Thermodynamics Process System Engineering and products Particulate and emulsion technologies Membrane Technology Material Development Food Technology and Bioprocess Waste Treatment Technology
Articles 9 Documents
Search results for , issue "Volume 09 No.1 Juni 2005" : 9 Documents clear
Effect Of Operating Conditions On Steady-State Behavior Of Activated Sludge In Phenolic Waste Water Treatment B. T. Basuki
Reaktor Volume 09 No.1 Juni 2005
Publisher : Dept. of Chemical Engineering, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (6185.767 KB) | DOI: 10.14710/reaktor.9.2.41-49

Abstract

Steady-state behavior of activated sludge in phenolic waste water treatment was observed and theoretically considered. The apparatus used in  this experiment was a continuous perfect mixing tank where activated sludge was withdraw continuosly and auto-returned from a settling tank. To explain the data well, it must be taken into  consideration that activated sludge consist of various species of microorganisms. Therefore, ecosystem and whole metabolism of activated sludge would be effected not only by environmental condition (pH, temperature, DO,etc.), but also by operating variables (dilution rate, inlet substrate concentration, etc.). In this study, the relation of whole metabolism of activated sludge between the case which activated sludge is regarded as various species of microorganisms was obtained. Seven empirical parameters in the kinetic equation which were introduce from the predator-prey interaction model were considered to be a function of various operating variables. By using this method, steady-state behavior of activated sludge in the ohenolic waste water treatment could be well explained, moreover, important information to design a practical process for phenolic waste water treatment with activated sludge was obtained.Keywords : phenolic waste water treatment, activated sludge, effect of operating conditions, predator-prey interaction model, kinetic model
Pemodelan Unjuk Kerja Biofilter Dalam Penyisihan H2S Dan NH3 D. Suwardin; T. Setiadi; A. Djajadiningrat; M. R. Bilad
Reaktor Volume 09 No.1 Juni 2005
Publisher : Dept. of Chemical Engineering, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (6201.219 KB) | DOI: 10.14710/reaktor.9.2.12-19

Abstract

Percobaan penyisihan H2S dan NH3 menggunakan biofilter dalam skala laboratorium telah dilaksanakan dengan menggunakan dua jenis media (limbah padat karet dan seraut sawit) dan konsorsium mikroorganisme yang melekat secara alami dalam media. Tujuan dari percobaan ini adalah untuk menentukan kinerja biofilter serta evaluasi pengembangan model biofilm, pengendali reaksi dan konveksi-difusi-reaksi (KDR). Hasil pengujian menunjukkan efisiensi penyisihan gas H2S menggunakan kedua jenis media mencapai 99,5%, dan untuk kontaminan NH3 mencapai 99% pada media seraut sawit dan bervariasi pada selang 60-98% untuk media limbah padat karet. Dari pengembangan model menunjukkan bahwa profil laju penyisihan kontaminan dapat diprediksi dengan model biofilm dan model pembatas reaksi. Kinetika penyisihan tersebut dikendalikan oleh reaksi biokimia mikroorganisme pada biofilm. Model KDR dinilai cocok untuk memprediksi profil konsentrasi kontaminan sepanjang biofilter. Kata kunci : biofiltrasi, biofilm, konveksi-difusi-reaksi, kinetika, media, model, H2S, NH3
Pembuatan Serbuk Buah Jeruk Dengan Metode Pengeringan Busa S. Prasetyo
Reaktor Volume 09 No.1 Juni 2005
Publisher : Dept. of Chemical Engineering, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (6694.988 KB) | DOI: 10.14710/reaktor.9.2.50-57

Abstract

Salah satu produk olahan buahjeruk segar adalah serbuk sari jeruk instan yang dapat diperoleh dengan metode pengeringan busa. Minyak kelapa, dekstri dan tween 80 merupakan bahan aditif yang biasa ditambahkan pada pengeringan usa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kondisi optimum pengeringan busa  diperoleh pada konsentrasi dekstrin 10%, tween 80 0,5% dan minyak kelapa 2% dengan nilai Nc = 1,03 x 10-4 kg/(m2.s), hc = 7,15 x 10-3 Kw/(m2.0C), ky= 6,95 x 10-3 kg/(m2.s), kadar air 0,13% dan kadar vitamin C sebesar 92,89 mg/ 100 g sampel serta waktu pengeringan selama 4 jam. Konsentrasi dekstrin, tween 80 serta interaksinya berpengaruh  secara signifikan terhadap pengeringan busa. Penambahan dekstrin akan memperlambat laju pengeringan sedangkan penambahan tween 80 dan minyak kelapa dapat mempercepat laju pengeringan.Kata kunci : Dekstrin, minyak kelapa, pengeringan busa, sari jeruk instan, tween 80
Studi Produksi Hidrasin VIA Proses Urea J. P. Sitompul
Reaktor Volume 09 No.1 Juni 2005
Publisher : Dept. of Chemical Engineering, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (4924.613 KB) | DOI: 10.14710/reaktor.9.2.20-25

Abstract

The use of hydrazine,N2H4 becomes very broad nowadays, in the production of polymer such as automobile air bags, in pharmacy, and in the water treatment for oxygen scavenge. Three commercial processes are available for hydrazine production , i.e. via Rasching-Olin, Ketazin, and Urea process. The operating condition for the later process is very mild compared to with the other two processes and hence requires simple processing equipments. This paper concerns with the kinetic study on production and on the effect of deactivator/ inhibitor during hydrazine bench-scale production via  Urea process. Operating condition are at 1 bar and at temperature range 5-100 0C. The yield of the hydrazine and its concentration with varying reactants, NaOH, hypochlorite, and urea during the cource of reaction are presented. Futher, the effect of gelatin as the deactivator toward hydrazine yield is futher examined. A kinetic model is proposed and used to predict yield of hydrazine. The predicted yield is in close agreement with the experimental yield.Keywords : hydrazine, bench-scale production, kinetic model, oxygen scavenger, inhibitor, geltine
Demulsifier Selection Based On The Evaluation Of Demulsification Performance Indicators B. Pramudono; H. B. Mat
Reaktor Volume 09 No.1 Juni 2005
Publisher : Dept. of Chemical Engineering, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (7193.986 KB) | DOI: 10.14710/reaktor.9.2.58-66

Abstract

A method for characterizing and selecting demulsifiers has been developed. The development was based on either the relationships between the demulsification parameters and demulsifier performance or demulsifier characteristics and demulsifier performance. The importance of each of these parameters to performance was discussed. The result was eight demulsification performance indicators consisting of the percentage of water separation, percentage of oil separation, demulsification efficiency, demulsification effectiveness, partition coefficient, interfacial pressure, interfacial activity, and Hydrophilic Balance (HLB). Quantification of the indicators conducted by determination of the performance indexes for each indicator. It was obtained from the condition that the demulsifier exhibits good performance. Additionally, the study found a correlation between the parameters it self. The demulsifier effectiveness as well as the interfacial pressure reaches a maximum value when the partition coefficient closed unity. Increasing of the interfacial pressure, in consequence, will increase  both the demulsifier effectiveness and interfacial activity. The effect of both the HLB and molecular weight on the  percentage of separation indicates a weak correlation.Keywords :A method for characterizing and selecting demulsifiers has been developed. The development was based on either the relationships between the demulsification parameters and demulsifier performance or demulsifier characteristics and demulsifier performance. The importance of each of these parameters to performance was discussed. The result was eight demulsification performance indicators consisting of the percentage of water separation, percentage of oil separation, demulsification efficiency, demulsification effectiveness, partition coefficient, interfacial pressure, interfacial activity, and Hydrophilic Balance (HLB). Quantification of the indicators conducted by determination of the performance indexes for each indicator. It was obtained from the condition that the demulsifier exhibits good performance. Additionally, the study found a correlation between the parameters it self. The demulsifier effectiveness as well as the interfacial pressure reaches a maximum value when the partition coefficient closed unity. Increasing of the interfacial pressure, in consequence, will increase  both the demulsifier effectiveness and interfacial activity. The effect of both the HLB and molecular weight on the  percentage of separation indicates a weak correlation.Keywords : Chemical demulsifier, demulsifier performance, demulsification parameters, performance index
Pengaruh Loading Metal Dalam Katalis Cu-Zn-Al/γ-Al2O3 Terhadap Konversi Pada Hidrogenasi Karbon Monoksida Menjadi Dimethyl Ether S. Lourentius
Reaktor Volume 09 No.1 Juni 2005
Publisher : Dept. of Chemical Engineering, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (7047.918 KB) | DOI: 10.14710/reaktor.9.2.26-33

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari unjuk kerja dua katalis Cu-Zn-Al/γ-Al2O3 untuk hidrogenasi karbonmonoksida menjadi DME. Metal-metal dengan “coprecipitating sedimentation method”, dilanjutkan penyaringan. Endapannya dikeringkan pada 120 0C, kemudian dikalsinasi pada 350 0C dan direduksi dengan hydrogen pada 230 0C. Selanjutnya katalis dianalisis dengan instrument X-Ray Diffraction (XRD) dan inductively Coupled Plasma Spectrometer (ICPS). Katalis Cu-Zn-Al/γ-Al2O3 memiliki loading Cu = 8,11%, Zn = 1,98%, dan Al = 0,99%, sementara Cu-Zn-Al/γ-Al2O3 memiliki loading 11% Cu, 1,74% Zn, dan 2,0% Al. Hidrogenasi karbon monoksida dilaksanakan dalam reaktor unggun tetap dengan diameter dalam 10 mm dan panjang 300 mm. kondisi proses : perbandingan mol hydrogen terhadap karbon monoksida (CO) =2/1, kecepatan aliran produk 88-109 ml/menit., suhu 240-300 0C, berat katalis 3 gram dan tekanan 4 MPa. Komposisi umpan dan produk reaksi dianalisis dengan  Gas Chromatography. Disimpulakan bahwa kedua katalis  mampu mengarahkan reaksi hidrigenasi karbon monoksida menjadi DME dan katalis ( dengan loading lebih besar yaitu) Cu-Zn-Al/γ-Al2O3 dengan loading Cu= 11%, Zn=1,74% dan Al=2% memiliki unjuk kerja yang lebih baik. Kondisi proses yang lebih baik dicapai pada suhu reaktor =260 0C, kecepatan produk 88 ml/menit dan tekanan 40 bar, dengan konversi CO= 0,926 dan selektivitas DME= 0,940.Kata kunci : CO, DME, hidogenasi, katalis, loading
Aktivitas Dan Pemodelan Katalis Silikat Dari Abu Sekam Padi Untuk Konversi Heksana D. D. Anggoro
Reaktor Volume 09 No.1 Juni 2005
Publisher : Dept. of Chemical Engineering, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (5188.335 KB) | DOI: 10.14710/reaktor.9.2.1-7

Abstract

Abu sekam padi  (Rice Hush Ash, RHA) apabila dikalsinasi pada suhu tinggi (500-600 0C) menghasilkan senyawa silikat yang dapat dimanfaatkan untuk beragai proses kimia. Senyawa silikat merupakan senyawa terbesar penyusun abu sekam padi yaitu mencapai ±96,6%. Penelitian pendahuluan menunjukkan bahwa silikat yang dihasilkan dari sekam padi s.ebesar 15%  dari berat sekam padi yang dikalsinasi. Untuk mengetahui struktur silikat yang dihasilkan maka dilakukan analisa dengan menggunakan X-Ray Diffraction (XRD) dengan cara membandingkan diffractogram dari silikat murni . silikat yang dihasilkan kemudian diuji kemampuan daya perengkaha dan aromatisasinya sebagai katalis dalam reaksi heksana dengan menggunakan quartz tube reactor pada suhu 200-300 0C. Dari hasil XRD dapat disimpulkan bahwa abu sekam padi bias digunakan sebagai sumber silikat murni. Uji laboratorium menunjukkan bahwa  silikat yang dihasilkan dari abu sekam padi mempunyai potensi sebagai katalis untuk reaksi perengkahan dan aromatisasi.Kata kunci : abu sekam padi, silikat, perengkahan, aromatisasi
Pengukuran Intensitas Turbulensi Pada Susunan Sebaris Dan Dua Baris Pipa Bersirip Lingkaran Menggunakan Laser Doppler Velocimeter N. Sinaga
Reaktor Volume 09 No.1 Juni 2005
Publisher : Dept. of Chemical Engineering, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (5520.766 KB) | DOI: 10.14710/reaktor.9.2.34-40

Abstract

Artikel ini memaparkan hasil pengukuran kecepatan dan intensitas turbulensi di daerah hilir susunan sebaris dan dua baris pipa bersirip, yang dilator belakangi oleh anggapan bahwa, laju perpindahan kalor dan kerugian tekanan sangat dipengaruhi oleh intensitas turbulensi yang terjadi. Pengukuran dilakukan di dalam seksi uji sebuah kanal hidrolik  berukuran 600 mm x 150 mm x 150 mm, dengan menggunakan teknik Laser Doppler Velocimetry. Pipa dan sirip disusun dalam konfigurasi sebaris dan berseling, dengan dia,eter luar silinder dan sirip masing-masing 16 mm dan 33,6 mm. kecepatan aliran masuk seksi uji dijaga konstan sebesar 1,4 m/detik atau setara dengan Re= 26000, berdasarkan kecepatan arus bebas dan diameter pipa. Disimpulkan bahwa harga intensitas turbulensi dipengaruhi oleh cara  penyusunan pipa dan sirip, dimana susunan pipa berseling cenderung membangkitkan turbulensi yang lebih besar dibandingkan dengan susunan pipa segaris. Akan tetapi, didapatkan pula, intensitas turbulensi susunan pipa segaris dapat ditingkatkan dengan menyusun sirip secara berseling.Kata Kunci : intensitas turbulensi, pipa bersirip, susunan segaris, susunan berseling
Model Matematika Degradasi Naptalena Oleh Bakteri Pseudomonas Sp HB H. Budiastuti
Reaktor Volume 09 No.1 Juni 2005
Publisher : Dept. of Chemical Engineering, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3526.106 KB) | DOI: 10.14710/reaktor.9.2.8-11

Abstract

Model Matematika Degradasi Naptalena Oleh Bakteri Pseudomonas Sp HBSifat racun dan karsinogenik pada naphtalena serta rendahnya  solubilitas senyawa ini dalam air (31,5 ppm) merupakan persoalan dalam degradasi senyawa organic ini secara biologis. Dalam kasus seperti ini antuan model matematis dalam memprediksi profil biodegradasi  dan penentuan parameter  kinetis degradasi senyawa beracun ini sangat berguna. Dari pemodelan secara matematis didapat harga kecepatan pertumbuhan maksimum (μmax) dari pseudomonas Sp HB sebesar 0,20 jam-1. Koefisien perpindahan massa (ka) dan koefisien saturasi (Ks) masing-masing sebesar 3780 jam-1 dan 1,84 mg/l. simulasi matematis dengan bantuan persamaan diferensial orde ke 4 dan ke 5 dari Runge-Kutta dalam software  MATLAB dapat memprediksi pertumbuhan bakteri dan utilisasi larutan naptalen dengan akurasi yang cukup tinggi.Kata kunci : degradasi, model matematis, napthalen, Pseudomonas Sp HB

Page 1 of 1 | Total Record : 9


Filter by Year

2005 2005


Filter By Issues
All Issue Volume 25 No.1 April 2025 2025: Just Accepted and Article in Press Volume 24 No.3 December 2024 Volume 24 No.2 August 2024 Volume 24 No.1 April 2024 Volume 23 No.3 December 2023 Volume 23 No.2 August 2023 Volume 23 No.1 April 2023 Volume 22 No. 3 December 2022 Volume 22 No.2 August 2022 Volume 22 No. 1 April 2022 Volume 21 No.4 December 2021 Volume 21 No. 3 September 2021 Volume 21 No. 2 June 2021 Volume 21 No. 1 March 2021 Volume 20 No.4 December 2020 Volume 20 No.3 September 2020 Volume 20 No.2 June 2020 Volume 20 No.1 March 2020 Volume 19 No. 4 December 2019 Volume 19 No. 3 September 2019 Volume 19 No. 2 June 2019 Volume 19 No. 1 March 2019 Volume 18 No. 4 December 2018 Volume 18 No. 3 September 2018 Volume 18 No. 2 June 2018 Volume 18 No. 1 March 2018 Volume 17 No. 4 Desember 2017 Volume 17 No. 3 September 2017 Volume 17 No. 2 Juni 2017 Volume 17 No.1 Maret 2017 Volume 16 No.4 Desember 2016 Volume 16 No.3 September 2016 Volume 16 No. 2 Juni 2016 Volume 16 No.1 Maret 2016 Volume 15 No.4 Oktober 2015 Volume 15 No.3 April 2015 Volume 15, No.2, OKTOBER 2014 Volume 15, No.1, APRIL 2014 Volume 14, No. 4, OKTOBER 2013 Volume 14, No. 3, APRIL 2013 Volume 14, Nomor 2, Oktober 2012 Volume 14, Nomor 1, April 2012 Volume 13, Nomor 4, Desember 2011 Volume 13, Nomor 3, Juni 2011 Volume 13, Nomor 2, Desember 2010 Volume 13, Nomor 1, Juni 2010 Volume 12, Nomor 4, Desember 2009 Volume 12, Nomor 3, Juni 2009 Volume 12, Nomor 2, Desember 2008 Volume 12, Nomor 1, Juni 2008 Volume 11, Nomor 2, Desember 2007 Volume 11, Nomor 1, Juni 2007 Volume 10, Nomor 2, Desember 2006 Volume 10 No. 1 Juni 2006 Volume 09 No. 02 Desember 2005 Volume 09 No.1 Juni 2005 Volume 08 No.2 Desember 2004 Volume 08 No.1 Juni 2004 Volume 07 No.2 Desember 2003 Volume 07 No. 1 Juni 2003 Volume 6 No. 2 Desember 2002 Volume 6 No. 1 Juni 2002 Volume 5 No.2 Desember 2001 Volume 5 No. 1 Juni 2001 Volume 3 No.1 Desember 1999 More Issue