cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. pangkajene kepulauan,
Sulawesi selatan
INDONESIA
MATAPPA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
ISSN : 26155273     EISSN : 26146673     DOI : -
Core Subject : Education,
MATAPPA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat merupakan jurnal ABDIMAS yang dikelola dengan proses peer review, dipublikasikan oleh STKIP Andi Matappa memiliki e-ISSN: 2614-6673 dan p-ISSN: 2615-5273. menerbitkan artikel pengabdian pada masyarakat dengan bidang pendidikan, pengembangan sumber daya manusia, pembangunan manusia dan daya saing bangsa, usaha kecil menengah dan Pengembangan teknologi berwawasan lingkungan. MATAPPA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, terbit dua kali dalam satu tahun yaitu bulan maret dan September. Artikel yang telah publish dapat didownload secara gratis, dibaca dan disebrluaskan sebagai rujukan artikel selanjutnya.
Arjuna Subject : -
Articles 2 Documents
Search results for , issue "2023: Article In Press" : 2 Documents clear
PKM Kelompok Ibu-Ibu Pembuat Kue-Kue Kering Tradisional Umar Kamaruddin; Muhammad Yahya
MATAPPA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 2023: Article In Press
Publisher : STKIP Andi Matappa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31100/matappa.v3i1.564

Abstract

Tujuan PKM adalah melakukan Pelatihan dilakukan terhadap kelompok ibu-ibu yang berkaitan dengan produk olahan yang meliputi; kualitas bahan yang digunakan, diversifikasi bentuk prodak, diversifikasi rasa, serta bentuk kemasan prodak, Pelatihan dilakukan terhadap kelompok Ibu-ibu tentang manajemen mengelolah usaha kecil menengah, Melatih kelompok Ibu-ibu mitra tentang cara penggunaan sistim informasi melalui intenetan, Menyiapkan tempat yang strategis sebagai tempat memasarkan produk olahan mitra. Kondisi akhir dari kegiatan ini adalah.  1) Meningkatkan skill kelompok sasaran sebesar 30 % dalam membuat kue-kue kering  sehingga layak dijual dan diminati konsumen.  2) Omzet penjualan kelompok sasaran meningkat 50% . 3)  Berkembangnya wirausaha kelompok sasaran sehingga akan meningkatkan   penyerapan tenaga kerja sebesar 30%.  4)  Meningkatnya ekonomi penduduk di sekitar wilaya desa Pincara Kec. Patampanua Kab. Pinrang
Pengembangan UMKM Jamu Celup Di Dukuh Rejosari, Terong, Dlingo, Bantul Zuhud Rozaki
MATAPPA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 2023: Article In Press
Publisher : STKIP Andi Matappa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31100/matappa.v5i1.1971

Abstract

Pertanian menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan mayasarakat. Akan tetapi terkadang potensi dari pertanian ini masih belum dikembangkan secara maksimal. Dukuh Rejosari adalah sebuah dukuh yang memiliki potensi pengembangan hasil pertanian berupa tanaman herbal. Potensi pengembangan tanaman herbal menjadi jamu di dukuh ini terbilang tinggi. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk mengembangkan UMKM jamu celup di Dukuh Rejosari, Terong, Dlingo, Bantul dengan memanfaatkan potensi yang dimiliki oleh dukuh ini. Metode yang digunakan adalah penyuluhan, pelatihan dan transfer teknologi. Mitra pengabdian ini adalah Kelompok Wanita Tani Mawar Rejosari. Antusiasme mitra dalam mengembangkan potensi tanaman herbal menjadi jamu celup ini sangat tinggi, terbukti sudah ada rencana untuk diajukan hak paten dan PIRT untuk produk ini. Komitmen dan konsistensi dalam pengembangan jamu celup ini memerlukan kerjasama semua pihak agar bisa terus berkembang.

Page 1 of 1 | Total Record : 2